Dasar-dasar Renang

Renang merupakan salah satu olahraga akuatik yang sangat diperlukan oleh manusia terutama di Indonesia.
Indonesia adalah negara yang memiliki wisata air yang sangat berkembang pesat sehingga memiliki kemampuan renang adalah keutamaan setiap manusia. Dengan memiliki kemampuan berenang akan memudahkan kita ketika berkunjung ke tempat wisata air di dunia.
Selain untuk bergembira ria ketika bermain di tempat wisata air, renang sangat dibutuhkan untuk kesehatan, keamanan dan keselamatan sehingga rasa khawatir itu tidak menjadi salah satu halangan untuk bermain di tempat wisata air.

Olahraga renang memiliki beberapa gaya, antara lain ;
1. Gaya Bebas / Freestyle
2. Gaya Punggung / Backstroke
3. Gaya Dada / Breaststroke
4. Gaya Kupu-kupu / Butterfly

Teknik dasar renang
1. Pengaturan nafas / buubling
2. Water Safety
3. Gerakan Kaki / kicking
4. Rotasi badan
5. Gerakan tangan / turn hand

Peralatan renang untuk menunjang proses pembelajaran renang.
1. Pakaian Renang / swimsuit
2. Kacamata renang / Googles
3. Papan renang / kickboard
4. Pullbuoy
5. Kaki katak / fins / flippers